Rekomendasi Rak Terbaik yang Multifungsi, Pas untuk Desain Minimalis!

Editor: Redaksi

Sumber; freepik.com
Suara Sanggau - Penggunaan rak di rumah bisa diaplikasikan di ruangan mana saja seperti misalnya di dapur, kamar bahkan ruang tamu sekalipun karena produk ini memang cukup multifungsi. Saat ini kamu juga tidak perlu bingung jika memilih rekomendasi rak terbaik, karena salah satunya bisa memilih produk rak dari Homedoki berupa rak susun 5 tingkat yang serbaguna.

Rekomendasi Rak Terbaik yang Multifungsi, Pas untuk Desain Minimalis!

Untuk kamu yang sedang cari produk multifungsi dan juga awet serta punya banyak kelebihan, berikut ini review dan beberapa kelebihan dari rak Homedoki.

1.Punya Kapasitas Luas

Yang pertama, tentu saja Homedoki ini memiliki kapasitas yang cukup luas karena terdiri dari minimal 3 tingkat atau 3 susun jadi bisa kamu manfaatkan untuk menempatkan barang apa saja. Ukuran standar dari rak ini adalah memiliki panjang 60 cm dengan lebar 30 cm dan tinggi 90 cm untuk ukuran XS. Tersedia pula ukuran paling besar yaitu Ultra, dengan 5 tingkat atau 5 susun. Bahkan rak ini bisa menampung koper ukuran mini karena cukup luas.

Selain itu karena merupakan rak susun, jadi sangat fleksibel jika diletakkan di kamar yang memiliki ukuran tidak terlalu luas. Tidak akan membuat ruangan kamar kamu jadi sempit. Dapatkan produk rak satu ini dengan beli di Blibli.

2. Awet dan Tahan Lama

Berikutnya, rak satu ini juga sudah pasti tahan lama karena dibuat dari bahan MDF, di mana bahan ini merupakan jenis kayu yang berasal dari proses pemadatan serpihan kayu jadi sudah pasti bantalannya menebal sehingga bisa menahan berat beban cukup kuat. Selain itu, bagian frame-nya dibuat dari bahan steel. Di mana memiliki desain pengencang snap agar tinggi rask bisa disesuaikan dengan ukuran barang, untuk meningkatkan penggunaan ruangan dan fleksibel pada ruang penyimpanan.

3. Mudah Dirakit

Rekomendasi rak terbaik yang bisa dibuat untuk rak gantung, ini sangat mudah dibeli baik secara online maupun offline. Untuk pembelian secara online, tidak perlu bingung ketika merakit rak satu ini karena dibuat dengan desain tanpa baut untuk koneksi yang lebih aman dan pemasangan yang mudah. Kamu tidak perlu bingung nantinya saat merakit rak ini, karena sudah pasti tanpa usaha bahkan tanpa bantuan orang lain sekalipun. Kamu juga akan mendapatkan buku petunjuk instalasi di dalam packing produk.

4. Harga yang Terjangkau

Bagaimana dengan harga yang ditawarkan. Untuk harganya sendiri cukup terjangkau, kamu bisa dapatkan produk rak ini mulai dari harga 150 ribuan saja. Dengan kualitas produk original, jika beli di toko official.

Penggunaan rak susun serbaguna sangat memudahkan aktivitas rumah tangga. Karena rak satu ini bisa diaplikasikan di berbagai ruangan dan berbagai kebutuhan. Kamu yang tinggal sendirian di kontrakan atau kos-kosan, juga bisa memanfaatkan rak satu ini untuk kebutuhan penempatan berbagai barang. Untuk yang ingin beli produk rekomendasi rak terbaik dari Homedoki ini, pastikan beli di Blibli. Karena sudah pasti harganya lebih terjangkau dan kamu akan mendapatkan produk dengan packing minimalis namun tetap aman.

Kamu juga bisa dapatkan berbagai promo jika beli produk kebutuhan rumah tangga di Blibli. Apa saja promo yang ditawarkan? Kamu bisa dapatkan diskon hingga 50% dan juga cashback ratusan ribu. Kunjungi Blibli sekarang juga untuk dapatkan produk rak dari toko official Homedoki. Dapatkan pula berbagai produk dari kategori lainnya hanya di marketplace terbaik satu ini.

Share:
Komentar

Berita Terkini